Halaman Selanjutnya
Letda Inf Sawung Setyawan bangga dengan apa yang diraihnya itu, yakni mendapatkan gelar Adhi Makayasa. Gelar ini adalah satu penghargaan atau pengalaman yang tidak pernah ia lupakan. Juga, penghargaan ini memberikan motivasi kedepannya agar bisa menjadi perwira TNI AD yang lebih baik lagi dalam pengabdiannya.
Sumber: www.viva.co.id